Penggolongan agama yg dianut setiap masyarakat indonesia disebut….

Posted on

Penggolongan agama yg dianut setiap masyarakat indonesia disebut….

Jawaban Terkonfirmasi

Penggolongan agama yg dianut setiap masyarakat indonesia disebut diferensiasi agama

Pembahasan

Diferensiasi sosial adalah pembeda di masyarakat secara horizontal. Jadi, pembeda diantara masyarakat tersebut setara seperti Klan, Agama, Suku Bangsa, dan Ras. Diferensiasi sosial memiliki tiga ciri diantaranya ciri-ciri fisik, sosial, dan budaya :

a. Ciri-ciri fisik  

Ciri-ciri fisik ini adalah yang dapat terlihat secara langsung oleh mata seperti warna rambut, warna mata, ukuran postur tubuh, dan sebagainya.

b. Ciri-ciri sosial

ciri-ciri sosial berkaitan dengan fungsi seseorang dalam lingkungan masyarakat, seperti profesi atau mata pencaharian

c. Ciri-ciri budaya

Berhubungan dengan adat-istiadat atau kebudayaan yang berkembang di msyarakat sekitar, seperti ciri khas masyarakat jawa, bali, dan sumatera.

Pada lingkungan masyarakat terdapat 8 kriteria diferensiasi sosial, diantaranya :

a. Diferensiasi Ras : Pengelompokan berdasarkan kesamaan fisik

b. Diferensiasi Suku Bangsa : Pengelompokan berdasarkan golongan masyarakat yang dianggap masih ada hubungan biologis

c. Diferensiasi Klen : Pengelompokan berdasarkan ikatan darah atau masih dalam sat ugaris keturunan

d. Diferensiasi Agama : Pengelompokan berdasarkan kepercayaan atau agama yang dianut oleh masyarakat

e. Diferensiasi Profesi : Pengelompokan masyarakat berdasarkan profesi atau mata pencahariannya

Pelajari lebih lanjut

1. Pengertian Diferensiasi Sosial brainly.co.id/tugas/2596695

2. Contoh Diferensiasi Sosial brainly.co.id/tugas/12585870

3. Pengelompokan Diferensiasi Sosial brainly.co.id/tugas/4028451

Detail Jawaban  

Kelas : 11

Mapel : Sosiologi

Bab : Struktur Sosial dan Diferensiasi Sosial

Kode : 11.20.1

Kata Kunci : Diferensiasi Sosial