Mengapa keterbatasan sumber daya manusia juga dapat menimbulkan kelengkapan sumber daya ekonomi​

Posted on

Mengapa keterbatasan sumber daya manusia juga dapat menimbulkan kelengkapan sumber daya ekonomi​

Jawaban:

kelangkaan merupakan kondisi di mana barang yang digunakan untuk memuaskan kebutuhan jumlahnya tidak seimbang dengan kebutuhan yang harus dipenuhi. Sumber daya yang sulit diperoleh sebagai barang kebutuhan manusia disebut sebagai sumber daya langka atau terbatas.