Bagaimana unsur unsur tersebut mencapai kestabilan
Agar stabil atom-atom harus menjadi seperti golongan gas mulia (memiliki elektron terluar/valensi = 8),
*kecuali golongan gas mulia Helium (He) elekton valensi = 2
Untuk mencapai kesetabilan (EV = 8) atom ada yang melepas atau menangkap elekton
misal:
11Na : 2 8 1 —> agar stabil (EV=8) melepas 1 elekton menjadi Na^+
16S : 2 8 6 —> agar stabil (EV=8) menangkap 2 elektron menjadi S^2-
* (jika elektron valensi 1,2,3 —> melepas elekton —> menjadi bermuatan positif) contoh di atas Na menjadi Na^+
* (jika elektron valensi 4,5,6.7 —> menangkap elekton —> menjadi bermuatan negatif) contoh di atas S menjadi S^2-