Jelaskan daur hidup kucing pleas jawab

Posted on

Jelaskan daur hidup kucing pleas jawab

Jawaban Terkonfirmasi

Daur hidup kucing adalah anak kucing – remaja – dewasa – usia tua – kematian

Pembahasan  

  • Anak kucing (kitten) : fase ini adalah fase semenjak lahir sampai umur beberapa bulan. Anak kucing akan lahir dalam kondisi mata yang tertutup, buta dan tuli namun penolumnanya akan berfungsi cukup baik sehingga mampu menganali bau dari induknya.
  • Remaja : fase ini akan berlangsung pada umur 17 minggu sampai 1 tahun. Tahap ini akan lebih berkembang ke arah pendewasaan dan perilakuk kucing dalam bermain akan mulai berkurang. Organ reproduksi akan mulai berfungsi dengan baik dan akan terjadi kematangan seksual (pubertas).
  • Dewasa : pada fase ini berlangsung umur 1-6 tahun. Pertumbuhan kucing akan semakin malambat dan berhenti karena kecepatan metabolisme tubuh akan berkurang. Pada umur tiga tahun perkembangan sosialnya telah sempurna.  
  • Usia tua (adult) : pada fase ini akan mulai dari umur 7 tahun atau bisa lebih. Ativitas kucing akan menurun seperti interaksi sosial degan pemilik maupun sesama kucing. Nafsu makan akan berkurangs ehingga rentan terhadap penyakit.
  • Kematian : saat kucing mengetahui kalau dirinya sekarat, maka akan menunjukkan gejalanya dan akan sering menyendiri ditempat yang sepi.


Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang Kucing anggora kucing persia dan kucing liar ketiga kucing tersebut menunjukan keabekaragaman tingkat brainly.co.id/tugas/10941443


—————————–


Detil jawaban


Kelas: 4

Mapel: Sains

Bab: Daur Hidup Hewan

Kode: 4.4.4