Kereta api bergerak lurus beraturan pada rel dari Padang-Pariaman sejauh 5km dalam waktu 4

Posted on

menit. a.Hitunglah kecepatan kereta b. berapa lama kereta itu menempuh jarak 75km

Kereta api bergerak lurus beraturan pada rel dari Padang-Pariaman sejauh 5km dalam waktu 4

1. Dik : s = 5 Km

= 5.000 m

t = 4 menit

= 240 s

Dit : a) v = ….? m/s

b) t = ….?, jika s = 75 Km

Penyelesaian :

a) v = s/t

= 5.000/240

= 20,8 m/s

b) s = 75 Km

= 75.000 m

v = s/t

t = s/t

= 75.000/20,8

= 3.605,7 s

Tentang

Mapel : Fisika

Materi : Gerak lurus beraturan (GLB), Kecepatan