Daniar menyelam dengan kecepatan 8 meter setiap 3 menit. Ia telah

Posted on

menyelam selama 27 menit. Pada saat yang sama, Rizal berada diatas

Menara kapal yang tingginya 13 meter dari permukaan air laut. Jarak

Daniar dan Rizal adalah …. Meter​

Daniar menyelam dengan kecepatan 8 meter setiap 3 menit. Ia telah

Jawaban:

Answer+Explain:

Diket.:

– Daniar menyelam dgn kecepatan 8 m setiap 3 menit, Ia menyelam selama 27 menit

– Pada saat yang sama Rizal berda diatas menara kapal yang tingginya 13 m Dari permukaan laut

Sehingga.:

– Jarak Daniar : 8/3 × 27 = 72 m dibawah permukaan laut / (-72 m)

– Jarak Rizal : 13 m

Jarak Daniar dan Rizal:

13 m -(-72 m) = 85 m

Semoga Membantu 🙂