untuk keperluan saluran air minum telah disediakan pipa paralon 12 m karena masih kurang ditambah lagi 180 cm dan 8 DM panjang seluruhnya adalah
Jawaban:
1.460 cm
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Jika dijadikan cm semua maka:
12 m = 1.200 cm
180 cm = 180 cm
8 dm = 80 cm
panjang seluruhnya = 1.200cm+ 180cm +80cm
= 1.460 cm
= 14,6 m
= 146 dm