Pecahan yang senilai dengan 0,750 adalah … A.5/6. B.3/8 C.9/12 D.8/14

Posted on

MOHON DIJAWAB DENGAN BENAR​

Pecahan yang senilai dengan 0,750 adalah … A.5/6. B.3/8 C.9/12 D.8/14

0,750 atau 0,75 karena 0 dibelakang koma tidak berarti

caranya dengan menggunakan /100

/100 diambil dari 2 angka dibelakang koma

75/100 disederhanakan dengan dibagi oleh angka yang sama

75/100 : 25/25 = 3/4

karena di option tidak ada 3/4

coba kalikan 2/2

3/4 x 3/3 = 9/12

jadi isinya c