apakah benar menurut sebagian pendapat qadha adalah sebuah ketentuan allah swt yang tidak dapat diubah sedangkan qadar masih dapat diusahakan untuk diubah dengan cara usaha dan berdoar

Posted on

apakah benar menurut sebagian pendapat qadha adalah sebuah ketentuan allah swt yang tidak dapat diubah sedangkan qadar masih dapat diusahakan untuk diubah dengan cara usaha dan berdoar

Jawaban:

benar

Penjelasan:

karna qada adalah ketentuan yg mutlak atau tidak bisa dirubah contoh nya adalah :

*kapan kita mati

*kiamat

*kapan kita lahir

berbeda dengan qada , qadar ketentuan yg masih dapat dirubah tetapi tidak akan berubah begitu saja kita harus berusaha dengan diselingi berdoa , contoh nya adalah :

*orang bodoh menjadi pintar , karan dia selalu belajar , berusah , dan berdoa

*orang yg berbadan besar menjadi kurus , karna dia selalu berolahraga dengan teratur , makan yg sehat tidak banyak lemak , dan berusaha dangan tekad

*miskin jadi kaya , karna dia selalu bekeja keras dan patang menyerah tidak hamya itu kita harus berusaha dengan diselingi doa supaya hasil yg didapat maksimal .

jadi segitu aja penjelasan saya semoga bermanfaat ya ^_^