ku ingin menjadi penari
bergerak kesana kemari
dengan gerakan elok dan gemulai
menyajikan tari dengan lihai
ku ingin menjadi seorang petani
bekerja disawah setiap hari
merawat tanamanpadi sepenuh hati
menghasilkan bulir2padi cikal bakal nasi
walaupun berbeda
cita-cita kita istimewa
tak perlulah bertengkar karenanya
karena kita adalah saudara sebangsa
pertanyaan:
menurutmu,apa yang ingin disampaikan penyair melalui puisi tersebut!
Cita – cita yang berbeda
Kita Bangsa Indonesia Tidak boleh membedakan cita-cita,agama,suku,ras,dan budaya (Bhineka tunggal ika) (sila ke 3)
Semoga membantu:)
Penyair ingin menyampaikan bahwa meski kita memiliki cita-cita yang berbeda dengan orang lain, itu tidak boleh menjadi hal yang dapat membuat kita untuk memecah belah persaudaraan.
maaf kalau salah
gomawo