Temukan 5 binatang disekitarmu, lalu buatlah laporan dengan format tabel diatas!

Posted on

Help me?
Note :
• Kelas : 6
• Materi : Habitat Makhluk Hidup
• Mapel : Ilmu Pengetahuan Alam​

Temukan 5 binatang disekitarmu, lalu buatlah laporan dengan format tabel diatas!

Temukan 5 binatang disekitarmu, lalu buatlah laporan dengan format tabel diatas!

Jawaban:

1.hewan = kelomang

ciri ciri kusus = Memiliki kaki dan capit yang lebih panjang dan ramping dibanding kelomang lainnya.

Tidak memiliki stidulatory ridge.

Tangkai mata berwarna putih dan coklat.

Variasi warnanya berupa coklat campur dengan putih, dan coklat penuh.

ciri ciri habitat nya = Habitat hidup dari kelomang adalah air, hidup di air asin dan laut di pesisir pantai. Ada juga umang-umang yang hidup di darat, namun pun begitu umang-umang memerlukan air untuk reproduksi (berkembang biak). Sebagian besar umang-umang aktif di malam hari.

2.hewan = ular

ciri ciri kusus = Pupil mata bulat.

Bentuk kepala bulat oval.

Sisik-sisik di bawah ekor polanya terbagi dua.

Warna solid dan kurang berpola.

Gerakannya cepat dan agresif.

Beraktivitas pada siang hari (diurnal).

Tidak memiliki taring bisa, gigitannya tidak mematikan.

Membunuh mangsanya dengan membelit.

ciri ciri habitat nya = hutan, padang rumput, gurun/padang pasir, sungai, danau, dataran tinggi, perkebunan, persawahan, laut, dan juga di pemukiman manusia.

hewan = kelelawar

ciri ciri kuhsus = hidup di malam hari, bisa terbang, punya kemampuan ekolokasi, dan tidur menggantung.

ciri ciri habitat = ada di cabang pohon atau gua. Bebek, memiliki selaput pada kakinya sehingga dapat bergerak di air. Habitatnya di darat, seperti di daerah kering maupun air, serta daerah berlumpur.

hewan = kodok

ciri ciri kusus = Kaki berselaput.

· Kulitnya berlendir.

· Kaki belakang lebih panjang.

· Berenang.

· Membantu bernapas

· Melompat dan melindungi diri.

ciri ciri habitat = hidup di air dan di darat dengan ciri-ciri lingkungan yang lembap, basah, dan berair. Ciri-ciri khusus: Tidak memiliki sisik, hidup di air tawar, memiliki kumis yang panjang, kulit licin dan berlendir.

hewan = rubah

ciri ciri kusus = dapat bertahan hidup di suhu yang sangat dingin (-58° F atau -50°C). bulu yang dapat berubah ubah yang dapat menjadi aat kamuflase setiap pergantian musim. Ekor tebal yang membantu keseimbangan.

ciri ciri habitat = di semua benua, hidup di hutan, semak-semak dan padang pasir. Kebanyakan rubah makan tikus, vole, kelinci, telur burung, serangga besar dan daging bangkai.

hewan = belalang

ciri ciri kusus = tubuh yg terdiri dari buku-buku.

adanya antena khusus yg berukuran sedang hingga pendek.

memiliki sayap yg dapat digunakan untuk terbang , meski pada beberapa spesies sayap ini tidak dapat digunakan terbang.

memiliki femur belakang yg besar dan kaku yg digunakan untuk melompat

ciri ciri habitat = semak semak di pepohonan dan di kebun kebun

Penjelasan:

semoga membantu

maaf klo salah ^_^