Tuliska teknik gerakan yang harus dikuasai jika bermain softball

Posted on

Tuliska teknik gerakan yang harus dikuasai jika bermain softball

(1) teknik dasar permainan Softball

a).teknik dasar memegang stik,ada 3 mcam cara yg dilakukan untuk memegang stick/tongkat = pegangan panjang(bawah),pegangan tengah,pegangan atas.

b).teknik dasar memukul,ada 2 yaitu = pukulan bola dgn ayunan(swing),pukulan bola tanpa ayunan(bunt).
berikut cara melakukan latihan teknik memukul dalam pemainan Softball = sikap awal,gerakan dan sikap akhir.

c).teknik menangkap bola,ada 3 yaitu
1.teknik menangkap bola lambung(catch fly ball)
2.teknik menangkap bola lurus(catch strike ball)
3.teknik menangkap bola gulir(catch ground ball)

d).teknik melempar bola,ada 3 cara=melempar dgn ayunan atas,melempar dgn ayunan samping dan melempar dgn ayunan bawah.pemain yg brtugas melempar bola adalah pitcher.

e).teknik sliding,sliding adalah meluncurkan badan dlm rangka mencapai base.macam² sliding = sliding lurus(straight leg slide),sliding mengait(hook slide),sliding dgn kepala lebih dahulu(head first slide)

(2).teknik penyerangan dan pertahanan dlm permainan Softball
a).teknik penyerangan(offensive strategy),diantara nya sebagai berikut = pukulan tanpa ayunan,pukul dan lari(hit and run),mencuri base(the steal).

b).teknik pertahanan adalah suatu taktik regu penjaga lapangan utk mempertahankan atau menangkis serangan lawan dgn cra mematikan barter atau pelari yg berlari menuju base berikutnya sehingga tdk mendapat nilai