Banyak jeruk yang dapat dijual oleh seorang pedagang selama 30 hari tercatat sebagai berikut (dalam kg). 30, 30, 31, 28, 26, 31, 26, 27, 29, 27, 27, 28, 26, 29, 28, 29, 29, 26, 31, 25, 25, 30, 29, 27, 28, 29, 26, 25, 30, 28. Rata-rata jeruk yang terjual setiap harinya adalah …. kg.
Rata²=jumlah data÷banyak data
=(25×3)+(26×5)+(27×4)+(28×5)+(29×6)+(30×4)+(31×3)÷30
=75+130+108+140+174+120+93÷30
=28
Jadi rata-rata nya adalah 28