diketahui sebuah garis lurus memiliki persamaan y=2x+5.tentukan apakah persamaan garis tersebut membentuk garis yg sejajar atau saling tegak lurus dengan:a.y=2x-8 b.4x-2y+6=0 c.3y=6x-1 d.7x-14y+2=0
A. membentuk garis sejajar Krn M1=M2=2
b. membentuk garis sejajar karena 4x – 2y +6=0
-2y=-4x-6
y =2x+3
M1=M2=2
c. membentuk garis sejajar, karena 3y = 6x-1
y =2x -1/3
M1=M2=2
d. tidak membentuk garis tegak lurus maupun sejajar, karena 7x-14y+2=0
-14y=-7x-2
y = 1/2 x+1/7