tersedia kawat 1 meter yang akan di buat kerangka kubus dengan panjang 7 cm panjang kawat yang tidak terpakai adalah..
Jawaban:
7×12=84
(jumlah rusuknya=12)
1 m- 84 cm=100 cm-84 cm
=16 cm
Jawaban:
Kubus memiliki 12 rusuk
Akan dibuat kubus dengan panjang rusuk 7 cm
• Panjang kawat yang dibutuhkan :
12 × 7cm = 84 cm
• Panjang kawat yang tersedia :
1 meter = 100 cm
• Panjang kawat yang tidak terpakai :
100 cm – 84 cm = 16 cm
Tolong dikoreksi kembali ya, mohon maaf apabila ada kesalahan. Semoga membantu 🙂