benda bergerak dengan kecepatan awal 8 m/s , setelah 0,3 menit kecepatannya menjadi 26 m/s. tentukan percepatan yang dialami benda tersebut

Posted on

benda bergerak dengan kecepatan awal 8 m/s , setelah 0,3 menit kecepatannya menjadi 26 m/s. tentukan percepatan yang dialami benda tersebut

Jawaban Terkonfirmasi

Diketahui :
Vo = 8 m/s
Vt = 26 m/s
t = 0,3 menit = 0,3 x 60 = 18 sekon
Ditanya : 
a = ?
Pembahasan
Vt = Vo + at
26 = 8 + a18
18 = 18a
a = 1 m/s^2