Sebuah mobil bermassa 500 kg bergerak dengan kecepatan 10 m/s kemudian pengemudi melihat ada anak kecil menyebrang jalan. Mobil di rem dengan dengan gaya 1000 N sehingga mobil berhenti. Jarak yang ditempuh mobil semenjak direm sampai berhenti adalah … m​

Posted on

Sebuah mobil bermassa 500 kg bergerak dengan kecepatan 10 m/s kemudian pengemudi melihat ada anak kecil menyebrang jalan. Mobil di rem dengan dengan gaya 1000 N sehingga mobil berhenti. Jarak yang ditempuh mobil semenjak direm sampai berhenti adalah … m​

Diketahui:

m = 500 kg.

V.awal = 10 m/s.

F = 1000 N.

V.Akhir = 0 (berhenti).

Ditanya:

s.berhenti = ?

Jawaban:

25 m.

Penjelasan:

Rumus yang digunakan:

(V.Akhir)² = (V.Awal)² – 2 × a × s.

Pertama-tama carilah perlambatan.

a = frac{f}{m} = frac{1000}{500} = 2 : n/kg = 2 : m/ {s}^{2}

(0)² = (10)² – 2 × 2 × s

0 = 100 – 4s

4s = 100

s = 25 m.

Semoga Membantu.

Jawaban:

2,5 meter

Penjelasan:

vt^2 = vo^2 + 2as

0 m/s = 100 m/s + 2(f/m)(s)

0 m/s = 100 m/s + 2(-1000N/500 kg)(s)

0 m/s = 100 m/s – 4s / sekon

s = 100 m – 4 s

s = 25 m