Jelaskan tentang konflik dalam naskah
Jawaban:
Kategori soal : Bahasa Indonesia – Drama
Kelas : XI
Pembahasan:
Konflik dalam teks drama merupakan ketegangan dan pertentangan dalam teks drama dengan mencakup
– petentangan antara dua kekuatan
– pertentangan dalam diri seorang tokoh,
– pertentangan dua orang tokoh,
– pertentangan kelompok
Penyebab konflik dalam teks drama antara lain :
– dengan diri sendiri ( konflik batin),
– antartokoh,
– budaya,
– alam/ lingkungan,
– sosial
Konflik dalam teks drama terdiri dari dua macam, antara lain:
1. Konflik eksternal : konflik antara seorang tokoh dengan lingkungan alamnya (konflik fisik) atau dengan lingkungan manusia (konflik sosial), misalnya perkelahian.
2. Konflik internal, : konflik yang terjadi dalam diri atau jiwa tokoh (konflik batin), misalnya dilanda galau, keingungan karena dua pilihan yang sulit.
Cara-cara membuat konflik yang mengejutkan yaitu:
– menguasai tema.
– Ciptakan “ketegangan emosi” pada penokohan. pikirkan contoh konflik yang tidak hanya adegan pukul-pukulan, misalnya tweetwar yang lebih terasa tegangnya.
– Dramatisasi suasana cerita.
– Jiwai setiap tokoh
– Jangan pakai dialog yang bertele-tele
– pilihlah kata-kata yang memiliki arti tersirat
– Buatlah ending cerita yang tidak terduga.
Penjelasan:
udah kan