Simpangan baku 11,12,9,8,11,12,9,dan 8 adalah…

Posted on

Simpangan baku 11,12,9,8,11,12,9,dan 8 adalah…

Jawaban Terkonfirmasi

Simpangan baku 11, 12, 9, 8, 11, 12, 9, dan 8 adalah frac{1}{2} sqrt{10} . Simpangan baku adalah salah satu ukuran sebaran dalam statistika. Nama lain dari simpangan baku adalah standar deviasi. Rata-rata adalah perbandingan antara jumlah data dengan banyaknya data. Untuk menentukan simpangan baku, kita harus mencari nilai rata-rata data dan nilai ragam (varians) terlebih dahulu. Simpangan baku dirumuskan sebagai akar kuadrat dari ragam.

Rumus rata-rata

  • bar{x} = frac{jumlah : data}{banyaknya : data} = frac{sum x_{i}}{n}

Rumus Ragam (Varians)

  • R =  frac{sum (x_{i} - bar{x})^{2}}{n}

Rumus Simpangan Baku

  • Sb =  sqrt{Ragam}

Pembahasan

Rata-rata dari 11, 12, 9, 8, 11, 12, 9, dan 8 adalah

bar{x} = frac{11 : + : 12 : + : 9 : + : 8 : + : 11 : + : 12 : + : 9 : + 8}{8}

bar{x} = frac{80}{8}

bar{x} = 10

Ragam dari 11, 12, 9, 8, 11, 12, 9, dan 8 adalah

R = frac{(11 - 10)^{2} : + : (12 - 10)^{2} : + : (9 - 10)^{2} : + : (8 - 10)^{2} : + : (11 - 10)^{2} : + : (12 - 10)^{2}: + : (9 - 10)^{2} : + : (12 - 10)^{2}}{8}

R = frac{1^{2} : + : 2^{2} : + : (-1)^{2} : + : (-2)^{2} : + : 1^{2} : + : 2^{2} : + : (-1)^{2} : + : (-2)^{2}}{8}

R = frac{1 : + : 4 : + : 1 : + : 4 : + : 1 : + : 4 : + : 1 : + : 4}{8}

R = frac{20}{8}

R = frac{10}{4}

Jadi simpangan baku dari 11, 12, 9, 8, 11, 12, 9, dan 8 adalah

Sb = sqrt{R}

Sb = sqrt{frac{10}{4}}

Sb = frac{sqrt{10}}{2}

Sb = frac{1}{2} sqrt{10}

Pelajari lebih lanjut

Contoh soal lain tentang statistika

————————————————

Detil Jawaban    

Kelas : 12

Mapel : Matematika  

Kategori : Data Tunggal

Kode : 12.2.4

#AyoBelajar