Dampak positif negatif komunikasi lintas budaya melalui media sosial

Posted on

Dampak positif negatif komunikasi lintas budaya melalui media sosial

Dampak positifnya yaitu:
-Sumber infomasi, lebih mudah dan cepat didapatkan serta lebih transparan.
-Media komunikasi, dengan jangkauan luas, kemudahan penggunaan, dan biaya yang relatif murah.
-Memperluas pergaulan, terhubung dengan teman lama ataupun membuat pertemanan baru dengan mudah 
-Bertukar informasi ataupun data, seperti foto/ video dengan mudah dan cepat
-Membangun rasa percaya diri seseorang dalam bersosialisasi.

Dampak Negatifnya:
-Kecanduan media sosial, maksudnya seseorang menjadi sangat terikat dengan media sosial. 
-Berkurangnya intensitas dalam berinteraksi langsung dengan sesama.
-Menimbulkan kecemburuan sosial. Misalnya dengan memposting berbagai barang bermerek atau semacamnya di sosial media
-Misalnya menciptakan konten berisi hoax
-Mempermudah penyebaran virus.