Berkunjung ke rumah Paman merupakan hal yang paling membahagiakanbagi Iqbal dan Aqmar. Iqbal dan Aqmar bisa bermain sepuasnya dengan anak-anak seumuran mereka tanpa khawatir dengan lalu lalang kendaraan, pencemaran udara, pencemaran suara, dan lain-lain. Rumah Paman terletak di Desa Mekar Wangi. Keadaan alam dan suasana di sana masih sangat alami. Gunung dan sungai menjadi pemandangan indah yang tidak bisa didapatkan Iqbal dan Aqmar di Surabaya. Udara masih sangat sejuk. Hamparan sawah begitu memanjakan mata.

Posted on

          Jika malam tiba, Paman seringkali mengajak Iqbal dan Aqmar mengobrol di teras rumah sambil memandang indahnya langit bertabur bintang. Mereka sangat senang mendengarkan pengalaman hidup Paman. Akan tetapi, ada satu hal yang membuat Iqbal dan Aqmar sedikit kecewa. Desa Mekar Wangi belum mendapat aliran listrik sepenuhnya. Hanya ada beberapa rumah yang sudah mendapat pasokan listrik. Untunglah rumah Paman sudah mendapat pasokan listrik.

          Seperti malam ini. Iqbal dan Paman mengobrol tentang dampak globalisasi bagi kehidupan masyarakat. Aqmar hanya mendengarkan sambil sesekali bertanya yang diperbincangkan keduanya.Iqbal masih penasaran dengan hal-hal yang belum sempat dibahas Bu Rita saat pelajaran IPS dua hari yang lalu. Iqbal berpikir bahwa pada era globalisasi seperti sekarang ini masih ada desa yang belum mendapatkan pasokan listrik secara maksimal.

Berikut ringkasan percakapan antara Paman dan Iqbal.

Globalisasi memiliki berbagai dampak bagi kehidupan manusia. Berikut dampak positif dan negatif dari globalisasi.

A. Dampak positif globalisasi

1. Pengubahan tata nilai dan sikap. Adanya modernisasi dan globalisasi dalam budaya menyebabkan pergeseran nilai dan sikap masyarakat yang awalnya irasional menjadi rasional.

2. Berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi. Dengan berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi masyarakat menjadi lebih mudah dalam beraktivitas dan mendorong untuk berpikir lebih maju.

3. Tingkat kehidupan yang lebih baik. Dibukanya industri yang memproduksi alat-alat komunikasi dan transportasi yang canggih merupakan salah satu usaha mengurangi pengangguran dan meningkatkan taraf hidup masyarakat.

B. Dampak negatif globalisasi

1. Pola hidup konsumtif.

2. Sikap individualistis.

3. Gaya hidup kebarat-baratan.

4. Kesenjangan sosial

latar  suasana yang terdapat pada teks fiksi tersebut adalah​

Berkunjung ke rumah Paman merupakan hal yang paling membahagiakanbagi Iqbal dan Aqmar. Iqbal dan Aqmar bisa bermain sepuasnya dengan anak-anak seumuran mereka tanpa khawatir dengan lalu lalang kendaraan, pencemaran udara, pencemaran suara, dan lain-lain. Rumah Paman terletak di Desa Mekar Wangi. Keadaan alam dan suasana di sana masih sangat alami. Gunung dan sungai menjadi pemandangan indah yang tidak bisa didapatkan Iqbal dan Aqmar di Surabaya. Udara masih sangat sejuk. Hamparan sawah begitu memanjakan mata.

Penjelasan:

Tenang karena di desa tidak seperti kota.