Letak geologis BENUA AMERIKA SELATAN.

Posted on

Jawab ya kaka,
BENUA AMERIKA SELATAN
bukan benua Amerika, makasih kk

Letak geologis BENUA AMERIKA SELATAN.

Jawaban:

berada di antara Samudra Pasifik dan Samudra Atlantik yang tersambung dengan Amerika Utara melalui Tanah Genting Panama. Benua ini dilintasi oleh garis khatulistiwa, dan sebagian besar dataran benua tersebut berada di belahan bumi selatan.

Bagian barat benua Amerika Selatan terdiri dari barisan pegunungan Andes dari utara hingga ke selatan, sedangkan bagian timur benua merupakan dataran rendah sebagian besar merupakan basin sungai Amazon, dengan hutan tropis yang lebat.

Penjelasan:

Jawaban:

Secara geologis, Benua Amerika diapit oleh barisan pegunungan yang membentang dari utara hingga ke bagian selatan. Di Benua Amerika bagian barat terdapat pegunungan Rocky kemudian terus membujur hingga ke selatan ada Pegunungan Sierra Nevada serta Pegunungan Cascade.

Penjelasan:

Semoga membantu:)