Waktu getaran ayunan bandul suatu jam dinding bergantung pada

Posted on

Waktu getaran ayunan bandul suatu jam dinding bergantung pada

Jawaban Terkonfirmasi

Waktu getaran atau periode ayunan bandul suatu jam dinding bergantung adalah :

  • Jumlah getaran.
  • Waktu melakukan getaran.
  • Simpangan bandul.
  • Kecepatan bandul.
  • Panjang tali bandul.
  • Percepatan gravitasi benda.

Pembahasan

AYUNAN BANDUL

Pada sebuah bandul yang melakukan gerakan bolak balik di sekitar titik keseimbangan, dapat dikatakan bandul melakukan gerak harmonik.

Periode adalah waktu untuk melakukan satu getaran sempurna.

Frekuensi adalah banyak getaran dalam satu detik.

T = frac{t}{n}

f = frac{n}{t}

dengan

T = periode (s)

f = frekuensi (Hz)

n = jumlah getaran

t = waktu untuk melakukan getaran (s)

dapat disimpulkan

T = frac{1}{f}

atau

f = frac{1}{T}

Periode getaran harmonik juga dapat dirumuskan

T = 2π sqrt{frac{-s}{a}}

dimana

s = simpangan (m)

a = percepatan benda (m/s²)

Dari hukum Newton II, maka rumus periode bisa diubah menjadi

T = 2π sqrt{frac{L}{g}}

f = frac{1}{2 pi} sqrt{frac{g}{L}}

dengan

L = panjang bandul (m)

g = percepatan gravitasi (m/s²)

Ditanyakan:

Periode getaran bandul jam bergantung pada ?

Penjelasan:

Soal kurang lengkap. Dari semua rumus, bisa disimpulkan.

Waktu getaran ayunan bandul suatu jam dinding bergantung adalah :

  • Jumlah getaran.
  • Waktu melakukan getaran.
  • Simpangan bandul.
  • Kecepatan bandul.
  • Panjang tali bandul.
  • Percepatan gravitasi benda.

Pelajari lebih lanjut

Periode Bandul brainly.co.id/tugas/22953583

Mencari Periode Bandul brainly.co.id/tugas/28976271

Periode Dengan Jumlah Getaran brainly.co.id/tugas/23040514

Mencari Periode Dengan Panjang Tali brainly.co.id/tugas/15167630

Detail Jawaban

Kelas : X

Mapel : Fisika

Bab : Getaran Harmonik

Kode : 10.6.10.

#AyoBelajar