A.1/16
B.2/16
C.3/16
D.9/16
Seorang petani durian menyilangkan durian daging tebal dan rasa hambar dengan durian daging tipis dan rasa manis menghasilkan keturunan pertama semuanya berdaging tebal dan rasa hambar,jika keturunan pertama ini disilangkan sesamanya,banyak hasil silang yang disukai konsumen adalah
Jawaban:
C. 3/16
Penjelasan:
Keterangan:
- T melambangkan sifat daging tebal.
- t melambangkan sifat daging tipis.
- H membawa gen sifat hambar.
- h membawa sifat rasa manis.
P1: ♀ TTHH >< tthh ♂
(tebal-hambar) (tipis-manis)
G: TH th
F1: TtHh
(tebal-hambar)
=================================================================
P2: ♀ TtHh >< TtHh ♂
(tebal-hambar) (tebal-hambar)
G: TH, Th, tH, th TH, Th, tH, th
(gunakan Punnet square) –> diagram Punnet square ada di lampiran
F2:
Tebal-hambar : tebal-manis : tipis-hambar : tipis-manis = 9 : 3 : 3 : 1
Yang disukai konsumen (tebal-manis) =
∴ perbandingan untuk sifat buah durian yang disukai konsumen adalah 3/16.