Tolong bantu jawab kk nanti ak follow​

Posted on

Tolong bantu jawab kk nanti ak follow​

Tolong bantu jawab kk nanti ak follow​

1. Ikan

Nama organ gerak ikan adalah sirip dan ekor. Sirip dan ekor pada ikan berfungsi untuk bergerak di dalam air.

Sirip yang berpasangan pada ikan membuat ikan dapat bergerak ke kanan, kiri, depan, dan belakang. Sedangkan sirip di bagian atas dan bawah berfungsi untuk menjaga kestabilan gerak ikan.

2. Katak

Nama organ gerak katak adalah kaki. Fungsinya adalah untuk melompat, berenang, dan berjalan.

Seekor katak menopang dirinya dengan kaki belakangnya saat ia melompat. Hewan tersebut juga berenang di air dengan dorongan kaki belakangnya.

Saat berjalan, kaki katak tidak bergerak bersamaan, melainkan bergerak secara bergantian.

3. Burung

Nama organ gerak burung adalah sayap dan kaki. Fungsinya adalah untuk terbang, sedangkan kaki belakang digunakan untuk berjalan, berlari, dan melompat.

Sebagai informasi, sayap pada burung adalah kaki depan yang telah diadaptasi untuk digunakan terbang.

4. Ular

Nama organ gerak ular adalah tulang punggung dan otot. Fungsi tulang punggung dan otot pada ular adalah untuk bergerak atau meluncur di tanah.

Ular meluncur di tanah dengan membentuk lingkaran ke samping yang mendorongnya ke depan. Hewan tersebut meluncur di tanah dengan bantuan tulang punggungnya yang panjang dan otot yang menempel padanya

5. Kadal

Nama organ gerak kadal adalah kaki dan ekor. Fungsi kaki pada kadal adalah untuk bergerak dan berpindah tempat, sedangkan ekor bersama dengan anggota badan berfungsi untuk membantu kadal merangkak.

Kadal tidak dapat mengangkat tubuhnya ke atas, karena itulah mereka harus merangkak menggunakan bantuan anggota badan dan ekor.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

semoga membantu

6.kambing:

nama organ gerak kambing adalah kaki dan ekor

fungsinya adalah untuh berjalan dan menyerang lawan jika diserang dan fungsi ekornya adalah untuk menjaga keseimbangan tubuh kambing saat berjalan.

#semogamembantu