1) Purchasing power tidak sesuai dengan standar internasional
2) Aspek pendidikan tidak termasuk di dalam perhitungannya
3) Nilainya dapat dipengaruhi oleh tingkat inflasi
4) Masalah distribusi pendapatan tidak diperhatikan
Prediksi soal SIMAK UI Ekonomi, Kritik yang sering dilontarkan terhadap penggunaan PDB nominal sebagai indikator pertumbuhan ekonomi adalah …
Penggunaan PDB Nominal sebagai indikator
pertumbuhan Ekonomi memiliki kelemahan :
1. Ketidakmampuan PDB Nominal dalam
mengakomodasi indikator-indikator non ekonomi (lingkungan,
pendidikan, kesehatan)sebagai faktor penting dalam pengukuran kesejahteraan
2. Purchasing Power (dasar penentu
kemampuan/daya beli konsumen) tidak sesuai dengan standar internasional, sehingga tidak mampu mengukur
tingkat kesejahteraan riil yang seharusnya
menggunakan harga konstan.
3. Nilai PDB Nominal dapat dipengaruhi oleh
tingkat inflasi.
4. Mengabaikan tingkat distribusi pendapatan.
Semua Benar
Jawaban :
E