Sebuah mobil bergerak lurus dengan kecepatan 20m/s. Kemudian pengemudi mobil tersebut menurunkan kecepatannya denga menginjak pedal rem. Jika setelah mengerem selama 5 s kecepatan mobil tersebut menjadi 5m/s, maka tentukan besarnya perlambatan yang dialami oleh mobil tersebut!

Posted on

Sebuah mobil bergerak lurus dengan kecepatan 20m/s. Kemudian pengemudi mobil tersebut menurunkan kecepatannya denga menginjak pedal rem. Jika setelah mengerem selama 5 s kecepatan mobil tersebut menjadi 5m/s, maka tentukan besarnya perlambatan yang dialami oleh mobil tersebut!

Rumus :

a (perlambatan) = (V awal – V akhir) / t

Cara :

a = (20 m/s – 5 m/s) / 5 s

a = 15 m/s / 5 s

a = 3 m/s^2

Jawaban : 3 m/s^2

Semoga membantu