Sebutkan dua tahap perjanjian masyarakat menurut john locke
Pactum unionis yaitu perjanjian antara individu untuk membentuk suatu negara
pactum subyectionis yaitu perjanjian antara individu dan wadah atau negara utk memberi kewenangan atau mandat kpd negara berdasarkan konstitusi atau UUD