Mengapa sebagian besar penduduk Indonesia yang tinggal di daerah pedesaan banyak yang bekerja sebagai seorang petani? Jelaskan.
Jawaban:
karena lahan untuk pertanian di daerah pedesaan lebih luas dan di pedesaan lebih sulit menemukan lowongan kerja.
- Karena di pedesaan sifat tanah cenderung subur sehingga memungkinkan untuk bercocok tanam
- tidak terdapat/jarang terdapat industri atau pabrik atau kantor maupun perusahaan di pedesaan sehingga masyarakat mencukupi kebutuhan dengan cara mengolah alam