Tuliskan 5 manfaat kerja sama internasional

Posted on

Tuliskan 5 manfaat kerja sama internasional

Manfaat Kerjasama Internasional

a.        Bidang ideology

1.      mengetahui nilai-nilai negara laindan menghindarkan diri dari pengaruh negatifnya

2.      menunjukkan keunggulan ideologi Pancasila

b.      Bidang politik

1.      mengetahui perkembangan politik yang terjadi di negara lain dan kemudian mencontohnya

2.      mempererat hubungan diplomatik dengan negara lain.

c.       Bidang ekonomi

1.      Menarik minat investasi bangsa asing

2.      Menikmati barang impor

3.      Peluang ekspor

d.      Bidang sosial budaya

1.      kesempatan pertukaran pelajar

2.      mendatangkan tenaga ahli untuk bidang tertentu di mana negara kita memiliki kekurangan

3.      saling memperkenalkan budaya

e.       Bidang pertahanan dan keamanan

1.      menghindarkan konflik dengan negara lain

2.      ikut serta dalam proses perwujudan perdamaian dunia

3.      terciptanya stabilitas keamanan dalam negeri.

Bisa melakukan ekspor impor
mempererat hubungan antar negara
negara yang sedang dijajah dapat dibebaskan
mengurangi pengangguran(seperti TKI & TKW)
Meningkatkan Devisa Negara?