Jawab beserta caranya

Posted on

1. Suatu negara mempunyai data tentang pendapatan nasional seperti berikut ini (dalam
miliar)
GNP =Rp 400.000,00
Penyusutan =Rp 25.000,00
Pajak tidak langsung=Rp.13.000,00
Pajak Langsung=Rp 10.000,00
Pajak Perseroan=Rp 7.000.00
Laba ditahan=Rp 10.000,00
Iuran Asuransi=2.000,00
Transfer payment=Rp5.600,00
Berdasarkan data tersebut besar Net National Income adalah
a Rp338.600 miliar
b. Rp 72.500 miliar
c. Rp 348.600 miliar
d. Rp 560.000 miliar
e. Rp 362.000 miliar

Jawab beserta caranya

NET NATIONAL INCOME

NNI

________________________________

Diketahui :

GNP = Rp400.000 M

Penyusutan = Rp25.000 M

Pajak tidak langsung = Rp13.000 M

Ditanya :

NNI = ?

Untuk dapat mencari NNI, sebelumnya, kita harus mencari NNP terlebih dahulu ….

NNP

= GNP – penyusutan

= 400.000 – 25.000

= 375.000

NNI

= NNP – pajak tidak langsung

= 375.000 – 13.000

= Rp362.000 Miliar (dijawab sendiri)

Jadi, dari data tersebut, besarnya Net National Income (NNI) adalah Rp362.000 Miliar

Semoga Bermanfaat

Terima Kasih ^-^/