Q.

Posted on

Sebuah pengangkat hidrolik memiliki luas penampang 350 cm² digunakan untuk mengangkat mobil yang massanya 1.200 Kg. Jika percepatan gravitasi 9,8 m/s², tentukan gaya yang bekerja pada bidang tersebut​

Q.

Jawaban:

Diketahui :

  • F1 = …??/
  • A1 = 10cm² (10cm² diubah menjadi m², 10 / 10.000 = 0,001m²)
  • F2 =…??/
  • A2 = 350cm² (350cm² diubah menjadi m², 350 / 10.000 = 0,035m²)
  • m = 1200Kg
  • g = 9,8m/s²

Ditanya :

tentukan gaya yang bekerja pada bidang tersebut​

Jawab

Kita akan mencari yaitu F (N)

  • F = m . a Atau F = m . g
  • F = 1200 x 9,8
  • F = 11.760N
  • F1 = …??
  • A1 = 0,001m²
  • F2 = 11.760N
  • A2 = 0,035m²

Rumus Prinsip Kerja Hukum Pascal

  • F1 / A1 = F2 / A2

maka kita masukkan rumus tersebut

  • F1 / A1 = F2 / A2
  • F1 / 0,001 = 11.760N / 0,035
  • kita gunakan perkalian bersilang
  • 0,001 x 11.760 dan F1 x 0,035
  • 11,76 / 0,035
  • 336N

Kesimpulan yang didapat adalah

Jadi, gaya yang berkerja pada bidang tersebut adalah 336N

Terimakasih..