pemuda pemudi kita waktu itu telah berbuat banyak untuk bangsa dan negara. Sebagai generasi penerus bangsa, dapatkah kita nelakukan hal serupa di waktu sekarang maupun di waktu mendatang untuk mengawal tetap terpeliharanya keutuhan NKRI?​

Posted on

pemuda pemudi kita waktu itu telah berbuat banyak untuk bangsa dan negara. Sebagai generasi penerus bangsa, dapatkah kita nelakukan hal serupa di waktu sekarang maupun di waktu mendatang untuk mengawal tetap terpeliharanya keutuhan NKRI?​

Penjelasan:

Ada beberapa cara yang dapat kita lakukan untuk menjaga keutuhan NKRI baik secara eksternal maupun internal. Berikut beberapa cara yang bisa kamu lakukan :

Secara Eksternal :

1. Bangga sebagai bangsa Indonesia

2. Menjaga dan bangga dengan budaya sendiri yang luhur

3. Menjaga dan bangga menggunakan bahasa Indonesia dalam berkomunikasi

4. Mampu menyaring budaya barat yang masuk dalam NKRI.

5. Menolak budaya barat yang tidak baik.

Secara Internal :

1. Mencintai Pancasila dan UUD 1945

2. Mengikuti dan melaksanakan pendidikan bela negara dan PPKn.

3. Menolak paham radikalisme

4. Mencintai produk dalam negeri ketimbang produk luar negeri.

5. Menghindari pemberitaan palsu (hoax)

Kesimpulan :

Keutuhan NKRI merupakan elemen yang sangat penting dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara, dan kewajiban kita semua (semua elemen bangsa) untuk menjaga keutuhan NKRI.