Sebutkan dan jelaskan 2 ciri kebahasaan dengan contohnya​

Posted on

Sebutkan dan jelaskan 2 ciri kebahasaan dengan contohnya​

Jawaban:

ciri kebahasaan dalam teks prosedur, yaitu : menggunakan kalimat perintah untuk memfokuskan pembaca utk melakukan suatu kegiatan.

ciri-ciri kebahasaan teks drama: Banyak menggunakan kata menyatakan urutan waktu ( konjungsi kronologis) Banyak menggunakan kata menggambarkan suatu peristiwa yang terjadi. banyak menggunakan verba mental( kata kerja yang menyatakan sesuatu yang dipikirkan atau dirasakan oleh tokoh)

serta masih banyak lagi,

kemudian dibawah ini aku cantumin beberapa hal yang berkaitan dengan kebahasaan yang sering muncul,diantaranyata :

Pronomina (kata ganti), adalah kata yang digunakan untuk menggantikan benda dan menamai seseorang atau sesuatu secara tidak langsung. Misalnya kata dia, atau mereka.

Frasa adverbial, adalah kata yang menunjukan kejadian atau peristiwa, waktu, dan tempat.

Verba material, adalah kata yang berfungsi untuk menunjukan aktivitas atau perbuatan nyata yang dilakukan oleh partisipan. Kata kerja material menunjukan perbuatan fisik atau peristiwa, misalnya membaca, menulis, dan menyapu.

Konjungsi Temporal (kata sambung waktu), berguna untuk menata urutan-urutan peristiwa yang diceritakan, teks cerita sejarah banya memanfaatkan konjungsi (kata penghubung) temporal.

Jawaban:

1. Menggunakan konjungsi kausalitas

Contohnya: sebab, karena, oleh sebab itu, oleh karena itu, sehingga.

2. Menggunakan konjungsi hubungan waktu (kronologis)

Contohnya: kemudian, lalu, setelah itu, pada akhirnya.

Penjelasan:

Apa itu Ciri Kebahasaan?

Ciri kebahasaan teks berita merupakan ciri-ciri yang ada pada suatu teks.

——–  

Semoga bermanfaat  

Tap love below  

#NOCOPAS

answer by adriennest  

—————-

Gambar Jawaban