Sebuah tangki berbentuk tabung tertutup dengan panjang jari-jari alas 49 cm dan tinggi tangki 1 m.Luas permukaan tangki tersebut adalah….

Posted on

Sebuah tangki berbentuk tabung tertutup dengan panjang jari-jari alas 49 cm dan tinggi tangki 1 m.Luas permukaan tangki tersebut adalah….

Jawaban:

45.892 cm^2

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Jari – jari (r) = 49 cm

Tinggi (t) = 1 m = 100 cm

Lp = 2 . phi . r (r + t)

Lp = 2 . 22/7 . 49 (49 + 100)

Lp = 308 (149)

Lp = 45.892 cm^2

#AuliaRach