Diketahui jari jari kerucut 6cm dan tingginya 10cm berapa volume kerucut​

Posted on

Diketahui jari jari kerucut 6cm dan tingginya 10cm berapa volume kerucut​

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Rumus :

V = 1/3 × π × r × r × t

Diketahui :

r = 6 cm

t = 10 cm

Ditanya :

Volume (V) = ?

Maka :

V = 1/3 × (3,14 × 6 × 6 × 10)

V = 1/3 × (113,04 × 10)

V = 1/3 × 1.130,4

V = 376,8 Cm^3

Jadi, Volumenta 376,8 Cm^3

Penjelasan dengan langkah-langkah:

diketahui : jari" kerucut =6 cm

tinggi = 10 cm

ditanya : volume kerucut?

jawab :

v = 1/3 nr²t

v = 1/3×3,14×6×6×10

v= 36/3×3,14×10

v= 12 × 31,4

v= 376,8 cm³

maaf klo salah:)