Apa beda ekosistem dengan bioma
Jawaban Terkonfirmasi
Bioma adalah daerah yang luas di Bumi dengan kondisi yang serupa, seperti iklim serta mahluk hidupnya.
Ekosistem adalah suatu sistem yang terbentuk oleh adanya hubungan timbal balik antara makhluk hidup dan lingkungannya.