Potensi sumber daya alam yang dapat diperbaharui yang terdapat di Pulau Kalimantan adalah​

Posted on

Potensi sumber daya alam yang dapat diperbaharui yang terdapat di Pulau Kalimantan adalah​

Jawaban:

sumber daya alam di Kalimantan yang memiliki potensi besar. Seperti sumber daya alam hayati yang dihasilkan mahluk hidup, contohnya seperti kayu. Hal ini karena pulau kalimantan memiliki kayu yang begitu melimpah. Namun apabila berlebihan dalam pemanfaatannya maka akan berdampak buruk bagi lingkungan dan ekosistem di dalamnya.

Penjelasan:

Pulau kalimantan dijuluki sebagai "Pulau Seribu Sungai", sebab memiliki banyak sekali sungai di dalamnya. Luas pulau kalimantan yaitu kurang lebih sekitar 743.330. Sebagian besar wilayah di Pulau Kalimantan merupakan bagian dari wilayah kedaulatan Republik Indonesia. Sementara sebagian kecilnya termasuk wilayah negara Malaysia dan Brunei Darussalam.

SEMOGA MEMBANTU