1. sesuatu yang harus kita terima adalah…

Posted on

2. mengikuti pemilihan atau di pilih mejadi ketua kelas adalah … siswa di sekolah
3. saat berkendara jika melihat lampu lalu lintas menunjukkan warna kuning sebaiknya kita…
4. supaya kelas tetap bersih kewajiban kita sebagai siswa adalah…
5. tanggung jawab merupakan bagian dari…
6. sebutkan 4 contoh hak-hak yang dimiliki oleh warga negara…
7. tuliskan akibat jika seseorang tidak menerapkan tanggung jawab di tengah masyarakat…
8. tuliskan akibat jika tanggung jawab di sekolah tidak diterapkan dengan baik…
9. tuliskan tiga cara yang dapat kita lakukan agar dapat menjadi orang yang bertanggung jawab…
10. tuliskan bentuk tanggung jawab masyarakat terhadap keamanan di lingkungan sekitar…​

1. sesuatu yang harus kita terima adalah…

jawaban:

1. Hak.

2. Kewajiban.

3. berhenti dan jangan melanjutkan jalan.

4. Membersihkannya

5. kehidupan manusia

6. Mendapatkan Pendidikan.

Kebebasan Beragama dan Beribadah.

Perlindungan Hukum.

Memilih dan Dipilih.

7. dikucilkan oleh warga masyarakat setempat.

tidak dipercayai oleh warga masyarakat.

tidak dihargai oleh warga masyarakat.

tidak dianggap sebagai warga dilingkungan tersebut.

menjadi bahan pembicaraan warga masyarakat setempat.

8. 1. Sekolah akan menjadi kotor dan terbengkalai. 2.Fasilitas sekolah menjadi tidak terawat dan mudah rusak. 3.Suasana belajar mengajar menjadi tidak kondusif.

9. berkata jujur.

dapat dipercaya dalam segala hal.

selalu menepati janji.

10. melakukan kegiatan ronda malam bersama dengan warga sekitar.

melaporkan kepada kepala dukuh, ketua RT, apabila melihat berbagai macam kegiatan yang dimana tidak membuat kenyamanan pada warga sekitar.

melaporkan kepada pihak yang berwajib apabila terdapat sebuah pelanggaran apabila terdapat sebuah pelanggaran sosial yang dimana terjadi pada tempat tersebut.

penjelasan:

semoga bermanfaat:)