Quiz Kecil kecilan

Posted on

Level = menantang :v

Jika x + y + z = 15 dan z – x – y = -3 . Maka nilai x + y = ?

Note : Jangan terkecoh sama soalnya ya 🙂

#WajibPakaiCara
#SelamatMengerjakan
#zackisyahbana​

Quiz Kecil kecilan

Jawaban:

ditanya x+y=?

kita eliminasi

z + x + y = 15

z – x – y = -3

—————- _

2x + 2y = 18

dibagi 2

x + y = 9

semangat belajar

#pertamax

Jawaban terlampir

Semoga bermanfaat ya

Gambar Jawaban