Contoh cerpen dengan tema kehilangan buku di rumah

Posted on

Contoh cerpen dengan tema kehilangan buku di rumah

Jawaban:

saat itu aku dibagikan buku tema, Bu guru suruh aku menaruhnya di dalam, tapi aku tidak menjalankan perintahnya. lalu besoknya aku kerja kelompok, aku tidak terlalu fokus, dan saat selesai aku langsung pulang kerumah dengan mengendarai sepeda. "ibuuu, buku ku manaa?" tanyaku sambil melentarkan alis. "ibu sudah bilang kan? langsung taruh di tasmu" ibu menjawab dengan kata2 penuh arti. aku pun menyesal, dan bilang kalau buku tema ku hilang. aku di hukum, aku pantas mendapat kannya karena itu kesalahanku.