Tiap-tiap negara memiliki ideologi berbeda Jelaskan ideologi negara Indonesia

Posted on

Tiap-tiap negara memiliki ideologi berbeda Jelaskan ideologi negara Indonesia

Jawaban Terkonfirmasi

Jawaban:

Ideologi negara Indonesia adalah Pancasila. Dengan adanya Pancasila, Pancasila mampu membimbing cara kita berpikir, bertindak, bertutur, dan berinteraksi di tengah tatanan global saat ini. Hal ini dapat terjadi karena pada dasarnya Pancasila berasal dari dalam diri bangsa Indonesia sendiri.

Penjelasan:

Ideologi merupakan cara berpikir suatu bangsa. Sebuah ideologi idealnya harus lahir dari dalam sebuah bangsa itu sendiri. Hal ini penting terutama untuk menekan potensi terjadinya penolakan masyarakat terhadap suatu ideologi yang justru dianggap asing oleh masyarakat tersebut.

Pelajari lebih lanjut tentang materi ideologi pada brainly.co.id/tugas/3337604

#BelajarBersamaBrainly