Buatlah 5 kalimat majemuk beserta unsur kalimatnya

Posted on

Buatlah 5 kalimat majemuk beserta unsur kalimatnya

1. Kalimat majemuk hubungan akibat.Kalimat majemuk ini ditandai dengan kata sehingga, sampai-sampai, dan maka.Contoh : Juna begitu pintar matematika, sehingga dia mendapatkan juara lomba matematika.
2. Kalimat majemuk hubungan tujuan. Kalimat majemuk ini ditandai dengan kata agar, supaya, dan biar. Contoh : Nada sengaja mengikuti bimbel agar nilainya terus meningkat.
3. Kalimat majemuk hubungan syarat.Kalimat majemuk ini ditandai dengan kata jika, seandainya, asalkan, apabila, dan andaikan.
Contoh : Jika aku mendapatkan beasiswa, aku akan belajar lebih rajin lagi.
4. Kalimat majemuk hubungan konsensip. Kalimat majemuk ini ditandai dengan kata walaupun, meskipun, biarpun, dan kendatipun.
Contoh : Walaupun sedang bersedih, Hari tetap tersenyum di depan teman-temannya.
5.Kalimat majemuk hubungan waktu.Kalimat majemuk ini ditandai dengan kata saat atau ketika. Contoh : Adik sedang belajar, ketika ibu pulang dari pasar. 
semoga membantu yaaa