Gaya sebesar 5 N bekerja pada benda bermassa 2 kg. Benda tersebut akan memperoleh percepatan sebesar … ​

Posted on

Gaya sebesar 5 N bekerja pada benda bermassa 2 kg. Benda tersebut akan memperoleh percepatan sebesar … ​

Jawaban:

Diket: F = 5N

M= 2Kg

Ditanya : A ?

jawab : a = F/M

a= 5/2

a= 2,5 m/s^2

#JadiAnakHebat