termometer x air yang sedang membeku menunjukkan -10 derajat x sedang termometer y=20 derajat y air yang sedang mendidih. termometer x menunjuk 110 derajat dan termometer y = 80 jika termometer x =40 derajat maka termometer y adalah

Posted on

termometer x air yang sedang membeku menunjukkan -10 derajat x sedang termometer y=20 derajat y air yang sedang mendidih. termometer x menunjuk 110 derajat dan termometer y = 80 jika termometer x =40 derajat maka termometer y adalah

Termometer Sembarang

Skala X : skala Y = ?

Skala Termometer = suhu atas – suhu bawah

Suhu atas X = 110°X

Suhu bawah X = -10°X

Suhu atas Y = 80°Y

Suhu bawah Y = 20°Y

Skala X = 120 skala

Skala Y = 60 skala

Skala X : Skala Y = 2 : 1

Suhu Y = ?

Suhu X = 40°X

t°Y = (t°X + 10) × 1/2 + 20

t°Y = 50 × 1/2 + 20

t°Y = 25°Y + 20

t°Y = 45°Y

jadi, suhu pada skala Y adalah 45°Y

#semogamembantu