10 negara Asean, iklim dan pengaruh bagi negara yang bersangkutan ​.

Posted on

10 negara Asean, iklim dan pengaruh bagi negara yang bersangkutan ​.

Jawaban:

Asean adalah sebuah organisasi regional Asia tenggara yang mengurusi tentang masalah ekonomi negara anggota demi kemajuan bersama.

Negara Asean ada sepuluh, berikut ini adalah beberapa negara yang termasuk negara Asean.

  1. Indonesia
  2. Malaysia
  3. Brunei Darussalam
  4. Singapura
  5. Filipina
  6. Myanmar
  7. Laos
  8. Kamboja
  9. Thailand
  10. Vietnam

Sebagian besar negara Asia Tenggara terletak di wilayah dengan iklim tropis dan lainnya subtropis. Iklim tropis termasuk iklim yang curah hujanya tinggi, dengan musim hujan dan kemarau berganti setiap setengah tahun sekali.

berikut ini adalah iklim yang ada di negara Asean.

  • Indonesia: Beriklim tropis.
  • Malaysia: Beriklim tropis.
  • Filipina: beriklim tropis.
  • Singapura: Beriklim tropis.
  • Thailand: Beriklim tropis.
  • Brunei: Beriklim tropis.
  • Vietnam: Daerah bagian Utara Vietnam beriklim sedang dan di daerah bagian Selatan beriklim tropis cenderung panas.
  • Laos: Beriklim tropis.
  • Myanmar: Terdiri dari dua iklim, yaitu tropis (selatan), dan subtropis (utara). Akibat pengaruh musim hujan yang cukup kuat, Myanmar dianggap sebagai negara dengan iklim muson tropis
  • Kamboja: Beriklim tropis muson.

# semoga membantu dan bermanfaat ya,,

maaf kalo salah..

saya tidak ngasal dan tidak mencari di web