Kemampuan seorang dalam menggunakan kekuatan maksimum yg di kerahkan

Posted on

Kemampuan seorang dalam menggunakan kekuatan maksimum yg di kerahkan

Jawaban Terkonfirmasi

Kemampuan seorang dalam menggunakan kekuatan maksimum yg di kerahkan disebut dengan daya otot. Daya otot merupakan salah satu dari sekian banyak poin yang masuk ke dalam kebugaran jasmani. Kebugaran jasmani sendiri terbagi menjadi tiga yaitu kebugaran fisik, kebugaran fungsi organ dan respon otot.

Dengan memiliki kebugaran jasmani, seseorang akan mampu menjalankan aktivitas sehari-harinya dengan maksimal dan tidak akan mudah jatuh sakit. Adapun beberapa penilaian atau komponen yang masuk ke dalam kebugaran jasmani adalah

1. Kekuatan (Streght)

2. Daya tahan (Endurance)

3. Daya Otot (Muscular Power)

4. Kecepatan (Speed)

5. Daya lentur (Flexibility)

6. Kelincahan (Agility),

7. Koordinasi (Coordination)

8. Keseimbangan (Balance)

9. Ketepatan (Accuracy)

10. Reaksi (Reaction)

Dari kesepuluh komponen diatas, kita bisa menguji seberapa kemampuan jasmani kita dengan menggunakan berbagai macam tes mulai dari yang ringan hingga yang berat. Untuk mendapatkan kebugaran jasmani, hendaknya kita selalu berolahraga rutin setiap hari. Demikian pembahasan mengenai kemampuan seorang dalam menggunakan kekuatan maksimum yg di kerahkan. Untuk membaca materi lainnya mengenai kebugaran jasmani atau materi lainnya mengenai penjaskes dapat dibaca pada link berikut

Kebugaran jasmani dapat dicapai dengan cara brainly.co.id/tugas/9203610

Pengertian dari kebugaran jasmani brainly.co.id/tugas/8100427

Kebugaran jasmani dipengaruhi oleh brainly.co.id/tugas/7607522

Detil tambahan

Kelas : 7 SMP

Materi : Komponen dari kebugaran jasmani

Kata kunci : Kemampuan seorang dalam menggunakan kekuatan maksimum yg di kerahkan disebut dengan daya otot.