sosiologi berdasarkan teor yang sudah ada dengan memperbaiki, memperluas dan memperkuat teori-teori lama. pernyataan tersebut menegaskan bahwa sosiologi bersifat​

Posted on

sosiologi berdasarkan teor yang sudah ada dengan memperbaiki, memperluas dan memperkuat teori-teori lama. pernyataan tersebut menegaskan bahwa sosiologi bersifat​

Jawaban Terkonfirmasi

Jawaban:

Sosiologi berdasarkan teori yang sudah ada dengan memperbaiki, memperluas dan memperkuat teori – teori yang lama. Pernyataan tersebut menegaskan bahwa sosiologi bersifat kumulatif. Kumulatif merupakan salah satu sifat – sifat dari sosiologi.

Penjelasan:

Sosiologi merupakan ilmu tentang masyarakat. Dalam kajiannya, sosiologi memiliki beberapa sifat. Sifat – sifat sosiologi adalah :

  • Empiris
  • Teoritis
  • Kumulatif
  • Non etis.

Pelajari lebih lanjut tentang materi penjelasan mengenai sifat – sifat dan ciri – ciri dari ilmu sosiologi, pada brainly.co.id/tugas/24462065

#BelajarBersamaBrainly