Apa yang dimaksud dengan garis peranda
Jawaban:
Dalam notasi musik balok, paranada adalah lima garis horisontal tempat not ditulis. Not dapat diletakkan di garis atau di antara garis (spasi) paranada. Simbol musik yang sesuai, bergantung pada efek yang diharapkan, ditempatkan pada garis berdasarkan nada atau fungsi yang sesuai.
Maaf kalau salah
#Kalau Benar Jadikan Jawaban Terbaik
#Syukron
Jawaban:
Pengertian garis paranada adalah tempat untuk meletakkan not yang terdiri dari 5 buah garis yang sejajar yang mana setiap garisnya memiliki jarak yang sama. Kelima garis sejajar ini menghasilkan 4 ruangan yang disebut dengan spasi.
Penjelasan: