Sebuah logam mempunyai koefisien muai panjang 1,5 x 10 pangkat -5/derajat C. Logam tersebut yang luasnya 20 cm kuadrat dipanaskan dari suhu 10 derajat C menjadi 60 derajat C. Luas logam tersebut setelah dipanaskan adalah …..

Posted on

A. 20,03 cm kuadrat
B. 20,30 cm kuadrat
C. 22,30 cm kuadrat
D. 23,20 cm kuadrat

Sebuah logam mempunyai koefisien muai panjang 1,5 x 10 pangkat -5/derajat C. Logam tersebut yang luasnya 20 cm kuadrat dipanaskan dari suhu 10 derajat C menjadi 60 derajat C. Luas logam tersebut setelah dipanaskan adalah …..

Jawaban Terkonfirmasi

Diketahui :
α = 1,5×10⁻⁵ C
Ao = 20 cm²
To = 10 C
T = 60 C
ditanyakn : A ?

Dijawab ;
A = Ao (1 + β x ΔT)
   = 20 (1 + (2×1,5×10⁻⁵ ) x (60-10))
   = 20 (1 + 3×10⁻⁵ x 50)
   = 20 (1 + 15×10⁻⁴)
   = 20,03 cm² (A)